Logo

BIRD dan INCO dalam Sorotan: Kinerja Nyata vs Ekspektasi Pasar

BIRD catat laba stabil & dividen tinggi, tapi dihargai murah. INCO justru mahal meski laba turun tajam. Investor pilih stabilitas atau harapan?

Terbit 18 Sep 2025 • Jurnalis Citra Dara Vresti Trisna

BIRD dan INCO dalam Sorotan: Kinerja Nyata vs Ekspektasi Pasar

KABARBURSA.COM - Di tengah dinamika pasar modal, tidak semua saham diperlakukan sama. PT Blue Bird Tbk (BIRD), emiten transportasi yang kembali mencatatkan laba stabil, justru diperdagangkan dengan valuasi rendah. Sebaliknya, PT Vale Indonesia Tbk (INCO), produsen nikel yang laba bersihnya menurun tajam, tetap dibanderol dengan valuasi tinggi. 

Ingin Akses Lengkap Analisa Ini?

Anda sedang membaca bagian pembuka dari laporan analisis eksklusif. Untuk mendapatkan insight penuh, termasuk data penting dan proyeksi pasar. Ayo, segera upgrade ke Investor Pro sekarang juga.

Buka Akses Premium

Termasuk majalah bulanan, webinar eksklusif, dan forum diskusi bersama analis.