Logo

Jejak Bandar di Dua Saham ini Munculkan Sinyal Menarik

Akumulasi bandar di PNLF dan BANK memunculkan pola pergerakan yang menarik dari sisi nilai, volume, dan aktivitas broker.

Terbit 04 Dec 2025 • Jurnalis Muh Syahrianto Rachmadi

Jejak Bandar di Dua Saham ini Munculkan Sinyal Menarik

KABARBURSA.COM – Jejak market maker atau bandar di saham PT Panin Financial Tbk (PNLF) dan PT Bank Aladin Syariah Tbk (BANK) mulai tampak. 

Data perdagangan dari platform Stockbit yang telah dikompilasi Kabarbursa.com menunjukkan peningkatan signifikan dari nilai (value), nilai transaksi, dan indikator akumulasi tiap bandar dari kedua emiten tersebut. 

Saham pertama PNLF. Pada perdagangan sesi I, Kamis, 4 Desember 2025, saham PNLF bertahan di level 272, turun dua poin atau 0,73 persen dari harga pembukaan 278. Rentang intraday berada pada 268-278. Volume transaksinya mencapai 54,01 juta dengan rerata volume di level 112,12 juta. 

Sementara itu, BANK diperdagangkan pada harga 960, stagnan dari harga pembukaan yang sama sebelumnya. Adapun volume perdagangannya mencapai 2,76 juta dari rata-rata volume 7,4 juta.

Ingin Akses Lengkap Analisa Ini?

Anda sedang membaca bagian pembuka dari laporan analisis eksklusif. Untuk mendapatkan insight penuh, termasuk data penting dan proyeksi pasar. Ayo, segera upgrade ke Investor Pro sekarang juga.

Buka Akses Premium

Termasuk majalah bulanan, webinar eksklusif, dan forum diskusi bersama analis.