Logo

[INFOGRAFIS] Sektor Potensial di Tengah Perang Dagang

Terbit pada 03 April 2025 Oleh: Redaksi KabarBursa.com
[INFOGRAFIS] Sektor Potensial di Tengah Perang Dagang

KABARBURSA.COM - Sejumlah sektor dianggap layak dicermati di tengah perang dagang global imbas penerapan tarif yang diberlakukan Presiden Amerika Serikat (AS) , Donald Trump. 

Diketahui, Donald Trump resmi memberlakukan tarif dasar sebesar 10 persen untuk barang impor ke Amerika Serikat pada Rabu, 2 April 2025 waktu setempat. 

Pengamat pasar uang, Ibrahim Assuaibi memperkirakan beberapa sektor masih bisa bertahan di tengah perang dagang yang bakal terjadi, salah satunya adalah komoditas.